- Pengertian Website
- Jenis-Jenis Web
- Web CMS
- Software CMS
- Sekilas Tentang Joomla
- Kelebihan Membuat Website dengan Joomla
- Blog
- Situs Penyedia Blog
Website adalah kumpulan halaman-halaman yang berisi teks, gambar yang bersifat dinamis maupun statis.
Jenis-Jenis Web
- Website Dinamis : sebuah website yang menyediakan content atau isi yang selalu berubah-ubah setiap saat, bahasa yang digunakan antara lain : PHP, ASP, NET.
- Website Statis : sebuah website yang contentnya sangat jarang berubah-ubah, bahasa yang sering digunakan adalah HTML.
Web CMS adalah sebuah CMS yang digunakan untuk mendesain dan mempermudah proses publikasi artikel dan pembuatan suatu content berita pada sebuah website.
Software CMS
- Joomla
- Wordpress
- Drupal
- Mambo
- Post-Nuke
Sekilas Tentang Joomla
Joomla adalah salah satu CMS yang paling terkenal saat ini, pengertian CMS itu sendiri adalah pengelolaan isi / content.
Kelebihan Membuat Website dengan Joomla
a) kemudahan installasi
b) kemudahan pengelolaan
c) open source
d) dan banyak fitur
Blog
Blog merupakan sebuah website dinamis yang digunakan untuk melakukan publikasi, penjualan, atau untuk berbagi informasi.
Situs Penyedia Blog
- www.blogger.com
- www.wordpress.com
- www.multyplay.com
Dengan pemahaman yang jelas tentang kekurangan website CMS yang mungkin muncul, pengguna dapat membuat keputusan yang terinformasi dan mengelola website berbasis CMS mereka dengan lebih efektif.
ReplyDeleteDengan memahami fungsi-fungsi website berbasis CMS, pemilik website dapat memanfaatkannya secara maksimal untuk mencapai tujuan mereka dalam dunia digital yang terus berkembang.
Entitas dapat menikmati berbagai manfaat website berbasis CMS, mulai dari kemudahan pengelolaan konten hingga peningkatan keamanan. Keputusan untuk menggunakan CMS bukan hanya investasi dalam keberlanjutan teknologi, tetapi juga strategi untuk meningkatkan visibilitas dan kinerja online.