Ancaman keamanan dunia digital terus meningkat seiring dengan perkembangan teknologi itu sendiri. Dan target terbesarnya diperkirakan adalah sistem operasi Android . Hal ini kemungkinan terjadi dikarenakan jumlah pengguna Android sudah cukup banyak atau bisa dikatakan sedang nge-tren di masa sekarang ini.
No comments:
Post a Comment
Silahkan Berkomentar Dengan Sopan Yang Sifatnya Dapat Membangun Kemajuan Blog Ini. Dan Tinggalkan Komentar Anda Bila Ada Link Yang Sudah Tidak Berfungsi.. Terimakasih...